top of page
  • Instagram

Kopi Bermanfaat Sebagai Masker

  • bangsulid
  • May 2, 2020
  • 1 min read

ree

Bagi pecinta kopi, rasa-rasanya tiada hari yang dimulai tanpa secangkir kopi favorit untuk menambah semangat. Setelah minum kopi, ampasnya jangan langsung dibuang ya, Sulmates!


Menariknya, kopi juga bisa bermanfaat sebagai masker. Manfaat masker kopi bagi kulit sangat banyak, mulai dari anti-peradangan hingga bikin wajah glowing. Adalah American Chemical Society yang menguak fakta bahwa kopi merupakan sumber antioksidan terpopuler di Amerika Serikat. Tak hanya dengan diminum, tapi juga diaplikasikan secara langsung ke kulit. Kita bisa berkreasi dengan membuat masker, scrub, atau pasta dari biji kopi untuk diaplikasikan langsung ke kulit wajah atau area tubuh lainnya.

Comments


bottom of page